REKTOR MENUTUP KEGIATAN PBAK TAHUN 2022: KEMERIAHAN DI TENGAH KEGELAPAN
Iainmanado.official-Sabtu (20/08/2022). Kegiatan Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswan yang berlangsung sejak Sabtu, 20/08/2022 ditandai dengan jalan sehat kemerdekaan (lihat link) dan serangkaian materi hingga pengenalan lapangan kampus Senin-Rabu 20 -24/08/2022, kini di puncak kegiatannya pada Rabu Malam, 28/08/2022 di halaman Utama IAIN Manado (depan Gedung Perpustakaan dan sekitarnya). Kegiatan puncak…