Apel Pagi Perdana di IAIN Manado: Bersama Mensukseskan Improvisasi dan Pengembangan IAIN Manado
iainmanado.official- Pagi ini, Senin, 31 Juli 2023, seluruh sivitas akademika berkumpul untuk mengikuti apel rutin yang diadakan di halaman Rektorat IAIN Manado. Pembina Apel, Rektor IAIN Manado, Dr. Ahmad Rajafi, M.HI., memulai apel dengan ungkapan rasa syukur karena diberikan kesehatan. Berikut adalah poin-poin utama dari apel pagi kali ini: Doa…